Telah Dibuka Program Kartu Prakerja, Begini Cara Daftarnya

- 24 Februari 2022, 14:13 WIB
Ilustrasi  kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Dibuka, begini cara daftarnya
Ilustrasi kartu Prakerja Gelombang 23 Telah Dibuka, begini cara daftarnya /Instagra kartuprakerja/ tangkapan layar./

JurnalAmbon.com,-Artikel berikut ini memperlihatkan bagaimana cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 tahun 2022.

Perihal tersebut diperlihatkan dengan mengunjungi situs web Program Kartu Prakerja yakni, www.prakerja.go.id.

Sebelumnya, Program Kartu Prakerja merupakan program bantuan biaya pelatihan untuk mengembangkan kompetensi, produktivitas, daya saing dan kewirausahaan angkatan kerja Indonesia melalui ekosistem yang dibangun dengan kemitraan multipihak.

Baca Juga: Cegah Pelanggaran, Anggota Propam Polda Maluku Sidak ke Kabupaten Buru, Polsek yang Lain Tunggu Giliran

Baca Juga: lirik Lagu Ambon Sa Lelah dari Glenn Sebastian: Sa Trada Lagi Rasa

Program Kartu Prakerja itu, dibuka oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto yang juga selaku Ketua Komite Cipta Kerja di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian sejak Kamis, 17 Februari 2022 pukul 14.15 WIB.

Meski begitu, Program Kartu Prakerja Gelombang 23 tersebut, dibatasi pemerintah guna menerima peserta sebanyak 500.000 orang di tahun 2022.

Berikut ini adalah cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 tahun 2022:

Baca Juga: Jadwal Acara TV Jumat, 25 Februari 2022: Trans 7 Lapor Pak!, hingga Bioskop Trans TV

Baca Juga: Jadwal Acara TV Jumat, 25 Februari 2022: RTV Riko The Series, hingga Turkish Zalim NET TV

Terutaman, kunjungi www.prakerja.go.id lalu ikuti proses berikut:

1. Buat akun:

• Masukkan email

• Masukkan data KTP, Kartu Keluarga, nomor HP serta data diri kamu lainnya untuk diverifikasi

Baca Juga: Jadwal Acara TV Jumat, 25 Februari 2022: SCTV Suster El, hingga Karma Untuk Wanita Berwatak Keras Indosiar

Baca Juga: Jadwal Acara TV Jumat, 25 Februari 2022: tvOne Khazanah Islam, hingga Silsila ANTV

• Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar

2. Gabung gelombang:

• Klik “Gabung Gelombang”

• Klik pernyataan persetujuan

• Dapatkan konfirmasi telah gabung gelombang 23.***

Editor: M Nurdin Kaisupy

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x