Nasib Bumi Jika Bulan Lebih Dekat, Ada Kehancuran Total?

- 14 Oktober 2021, 21:37 WIB
Ilustrasi bulan yang lebih dekat dengan Planet Bumi, Kamis, 14 Oktober 2021.
Ilustrasi bulan yang lebih dekat dengan Planet Bumi, Kamis, 14 Oktober 2021. /Pixabay/Photo-graphe/513 images/

JurnalAmbon.com,-Bulan merupakan salah satu satelit Planet Bumi.

Satelit bulan selalu mengorbit Planet Bumi yang kita tinggal saat ini.

Merupakan benda luar angkasa yang indah, bulan juga bisa menjadi petaka jika lebih dekat dengan Planet Bumi.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Jumat, 15 Oktober 2021: SCTV Cinta Amara, Hingga Spekta 10 Indosiar

Akan terjadi sejumlah fenomena alam yang tidak terduga menimpa Planet Bumi.

Menurut Neil Comins Fisikawan University of Maine efek Bulan yang paling terkenal adalah tarikan gravitasinya.

Fenomena gravitasi tersebut akan mengakibatkan pasang naik dan pasang surut setiap hari yang tidak menentu.

Comins mengaku jika Bulan berada setengah jarak dari Planet Bumi, pasang surut akan terjadi delapan kali lebih tinggi.

Baca Juga: Ramalan Tiga Shio Jumat, 15 Oktober 2021: Cinta Pandangan Pertama, Menguntungkan Bagi Orang yang Dicintai

Halaman:

Editor: M Sofyan Hatapayo

Sumber: LiveScience


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x